Spesifikasi ZTE V3 Extreme Edition



ZTE memiliki produk smartphone terbaru yang dihadirkannya untuk menyasar segmentasi pasar kelas menengah. Smartphone terbaru tersebut diberi nama ZTE V3. Smartphone ini dihadirkan dalam beberapa varian, salah satunya yakni ZTE V3 Extreme. Kendati dihadirkan untuk menyasar segmentasi pasar kelas menengah, ZTE V3 Extreme dibekali spesifikasi yang mumpuni dan desain yang cukup premium. Lalu seperti apakah spesifikasi lengkapnya? Teknologi canggih apa saja yang disematkan pada ZTE V3 Extreme Edition untuk bersaing dengan produk sekelas dari kompetitor?
Spesifikasi ZTE V3 Extreme Edition
ZTE V3 Extreme Edition

Dari sisi tampilan luar, smartphone ZTE V3 Extreme Edition ini dihadirkan dengan mengusung body berdesain cukup elegan dan mewah. Body smartphone memiliki dimensi 155.3 x 77.2 dengan ketebalan body mencapai 8.55 mm. Body smartphone ini memang tergolong cukup tebal, bahkan bodynya tergolong cukup berbobot dengan berat 160 gram. Dari sisi jaringan, smartphone ZTE V3 Extreme Edition ini dihadirkan dengan mengusung teknologi dual-SIM yang dapat membuat Anda mengaktifkan dua SIM Card sekaligus dalam satu perangkat. Untuk memfasilitasi penggunanya berselancar di dunia maya, smartphone ini telah dibekali dukungan terhadap jaringan 4G LTE. Dengan adanya jaringan 4G LTE, smartphone ini mampu mencapai kecepatan akses internet maksimal mencapai 150.8 Mbps untuk download dan 51.0 Mbps untuk upload. Untuk menjalankan semua fitur yang disematkan padanya, ZTE V3 Extreme dibekali baterai dengan kapasitas yang cukup besar. Baterai smartphone ini bersifat Non-removable dengan jenis Li-Polimer berkapasitas 3000 mAh battery. Secara umum, kendati dihadirkan sebagai smartphone kelas menengah, ZTE V3 Extreme Edition ini memiliki spesifikasi yang mumpuni di semua sektor. Untuk mengetahui lebih jelas spesifikasi smartphone ini, silakan disimak di bawah ini. 

Spesifikasi ZTE V3 Extreme Edition

TIPE JARINGAN
GSM / CDMA / HSPA / LTE
SPESIFIKASI LAYAR
IPS LCD Capacitive touchscreen, 16 M colors, Size 5.5 inches, Resolution 1080 x 1920 pixels (~401 ppi pixel density), Multitouch
DIMENSI FISIK
Dimensions 155.3 x 77.2 x 8.55 mm, Weight 160 g
SPESIFIKASI AUDIO
Vibration ; MP3 ; WAV Ringtones, Loudspeaker, 3.5mm jack, DTS, SRS sound retrival system, AW8155A audio chip
MEMORY / RAM
microSD, up to 128 GB, Internal 16 GB, 2 GB RAM
TIPE DATA
HSPA plus (LTE Cat 4 150.8/51.0 Mbps, EV-DO Rev. A 3.1/1.8 Mbps), GPRS, EDGE
KONEKTIVITAS
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot, Bluetooth v4.1, A2DP, microUSB v2.0, USB On-The-Go
SPESIFIKASI KAMERA
Primary 13 MP, 4208 x 3120 pixels,  LED flash, Autofocus, Features Continious shooting, Digital Zoom, Digital Image Stabilization, Geotagging, Panorama, HDR, Taouch focus, Face detection, White balance setting, ISO setting, Exposure compensation, Self-timer, Scene mode, Largan Prescision Optics, Video 1080p@30fps, Secondary 5 MP, 2560 x 1920 pixels
KAPASITAS BATERAI
Non-removable Li-Polimer 3000 mAh battery
FITUR UTAMA
Android OS v5.1 (Lollipop), Chipset Qualcomm MSM8393 Snapdragon 615, CPU Quad-core 1,5 GHz Cortex-A53 & Quad-core 1.0 GHz Cortex-A53, GPU Adreno 405, SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email, Browser HTML5, GPS Built-in, A-GPS, GLONASS, Radio FM radio
FITUR EKSTRA
Sensors Accelerometer, Proximity, Ambient light sensor, Finger-print sensor, Active noise cancellation with dedicated mic, SNS integration, MP4/H.264/H.263 player, Organizer, Document viewer, Photo viewer/editor, Voice memo/dial, Predictive text input
Cek: Harga ZTE V3 Extreme Edition Terbaru


Next Post Previous Post