Spesifikasi Evercoss Winner T Ultra R40A



Vendor smartphone lokal Evercoss kembali meluncurkan produk smartphone terbaru yang diberi nama Evercoss Winner T Ultra R40A. Smartphone terbaru Evercoss ini dihadirkan untuk menyasar segmentasi kelas entry level. Kendati demikian, spesifikasi yang diusungnya tidak bisa dipandang sebelah mata. Smartphone ini dibekali RAM dengan kapasitas yang cukup besar. 
Spesifikasi Evercoss Winner T Ultra R40A
Evercoss Winner T Ultra R40A

Dari tampilan luar, smartphone Evercoss Winner T Ultra mengusung desain simpel seperti kebanyakan smartphone entry level lainnya. Body smartphone ini dibalut dengan bahan material plastik. Sayangnya smartphone ini belum dilengkapi dukungan terhadap jaringan super cepat 4G LTE. Untuk lebih jelasnya, silakan disimak spesifikasi Evercoss Winner T Ultra di bawah ini. 

Spesifikasi Evercoss Winner T Ultra R40A

TIPE JARINGAN
GSM / HSPA, 2G bands GSM 850 / 900 / 1800 / 1900, 3G bands HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
SPESIFIKASI LAYAR
TFT capacitive touchscreen with 16M Colors, Size 4.5 inches, Resolution 480 x 800 pixels (~233 ppi pixel density), Multitouch, Protection Hard Glass
DIMENSI FISIK
-
SPESIFIKASI AUDIO
Vibration ; MP3 ; WAV Ringtones, Loudspeaker, 3.5mm jack
MEMORY / RAM
microSD, up to 32 GB, Internal 16 GB, 2 GB RAM
TIPE DATA
HSPA 21.1/5.76 Mbps, GPRS, EDGE
KONEKTIVITAS
Wi-Fi 802.11 b/g/n, hotspot, Bluetooth v4.0, A2DP, Radio, microUSB v2.0
SPESIFIKASI KAMERA
Primary 5 MP, Autofocus, LED Flash, Features, Video 720p@30fps, Secondary 2 MP
KAPASITAS BATERAI
Li-ion 1.450 mAh battery
FITUR UTAMA
Android OS, v5.1 (Lollipop), Chipset Spreadtrum SC7731, CPU Quad Core 1.2 Ghz Cortex-A7, GPU Mali-400MP2, LE, GPS with A-GPS, SMS(threaded view), MMS, Email, Browser HTML
FITUR EKSTRA
Sensors Accelerometer, proximity, 3D Gravity Sensor, MP3/WAV/eAAC+/Flac player, MP4/H.264 player, Photo/video editor, Document viewer
Cek: Harga Evercoss Winner T Ultra R40A Terbaru


Next Post Previous Post