Spesifikasi Samsung Galaxy Young 2



Selain memiliki deretan produk smartphone premium dengan spesifikasi yang gahar, vendor smartphone Samsung juga memiliki sederet produk smartphone kelas entry level yang dihadirkan untuk menyasar para pengguna smartphone pemula. Lantaran sebagai smartphone entry level, maka wajar jika spesifikasi yang dimiliki tergolong sangat standar. 
Spesifikasi Samsung Galaxy Young 2
Samsung Galaxy Young 2

Dari sisi tampilan luar, smartphone Samsung Galaxy Young 2 ini memiliki desain body cukup menarik. Bodynya memiliki dimensi 109.8 x 59.9 dengan body cukup tebal yakni 11.8 mm. Kendati cukup tebal, namun smartphone ini memiliki bobot body cukup ringan sehingga nyaman dalam genggaman, dengan bobot seberat 108 g. Untuk lebih jelasnya, silakan simak spesifikasi lengkap smartphone ini di bawah ini. 

Spesifikasi Galaxy Young 2

TIPE JARINGAN
GSM / HSPA, 2G bands GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2, 3G bands HSDPA 900 / 2100
SPESIFIKASI LAYAR
TFT capacitive touchscreen, 256K colors, Size 3.5 inches (~55.5% screen-to-body ratio), Resolution 320 x 480 pixels (~165 ppi pixel density), Multitouch
DIMENSI FISIK
Dimensions 109.8 x 59.9 x 11.8 mm (4.32 x 2.36 x 0.46 in), Weight 108 g (3.81 oz)
SPESIFIKASI AUDIO
Vibration; MP3, WAV ringtones, Loudspeaker, 3.5mm jack
MEMORY / RAM
microSD, up to 32 GB, Internal 4 GB, 512 MB RAM
TIPE DATA
HSPA 21.1/5.76 Mbps, GPRS, EDGE
KONEKTIVITAS
Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot, Bluetooth v4.0, A2DP, microUSB v2.0
SPESIFIKASI KAMERA
Primary 3.15 MP, Features Geo-tagging, Video 480p@24fps
KAPASITAS BATERAI
Removable Li-Ion 1300 mAh battery
FITUR UTAMA
Android OS, v4.4.2 (KitKat), CPU 1 GHz Cortex-A7, GPS with A-GPS, GLONASS, Radio FM radio, 
FITUR EKSTRA
Sensors Accelerometer, SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM, Browser HTML, MP4/H.264 player, MP3/WAV/eAAC+/FLAC player, Photo/video editor, Document viewer
Cek: Harga Samsung Galaxy Young 2 Terbaru


Next Post Previous Post